My Blog is My Fingers

Segala Makhluk Harus Mengenal Ilmu Sosial

Segala Makhluk Harus Mengenal Ilmu Sosial

Jumat, 06 Januari 2012

PROGRAM STUDI ILMU SOSIAL Kelas : XI Standar Kompetensi : 1. Kemampuan menganalisis berbagai faktor penyebab konflik sosial dan dampaknya

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

MATERI POKOK

1.1 Kemampuan

menganalisis konflik

dan integrasi sosial

• Mengidentifikasi

berbagai konflik dalam

masyarakat

• Membedakan konflik

dengan kekerasan

• Mendeskripsikan

sebab-sebab konflik

dalam masyarakat

• Mengidentifikasi

bentuk-bentuk

integrasi sosial

• Mendeskripsikan

faktor-faktor pendorong

integrasi sosial

• Konflik dan integrasi

sosial

1.2 Kemampuan

menganalisis bentukbentuk

struktur sosial

• Mendeskripsikan

pengertian struktur

sosial

• Mendeskripsikan

faktor-faktor

pembentuk

ketidaksamaan sosial

• Mengidentifikasi

diferensiasi sosial

(berdasarkan ras,

etnis, agama, dan

jender) dan berbagai

bentuk stratifikasi

sosial di masyarakat

• Membedakan berbagai

pengaruh diferensiasi

dan stratifikasi sosial

berdasarkan

pengamatan atau

kasus yang terdapat di masyrarakat

• Diferensiasi dan

stratifikasi sosial

1.3 Kemampuan

menganalisis

konsekuensi

perubahan struktur

sosial

• Mendeskripsikan

berbagai konsekuensi

diferensiasi sosial dan

stratifikasi sosial

• Mendeskripsikan

konsekuensi dari

perubahan konsolidasi

dan interseksi

terhadap diferensiasi

dan stratifikasi sosial

• Memberikan gagasan

tentang langkahlangkah

penanganan

sosial budaya menuju

integrasi sosial

• Konsekuensi bentukbentuk

struktur sosial

terhadap konflik dan

integrasi sosial

1.4 Kemampuan

menganalisis

dinamika kebudayaan

• Mengidentifikasi

unsur-unsur

kebudayaan

• Mendeskripsikan

hubungan antara

unsur-unsur

kebudayaan yang

terdapat di masyarakat

• Mendeskripsikan

dinamika unsur-unsur

kebudayaan

• Dinamika kebudayaan

1.5 Kemampuan

mengembangkan

sikap dalam

masyarakat

multikultural

• Memberi contoh

tentang masalahmasalah

yang

ditimbulkan oleh

keanekaragaman dan

perubahan kebudayaan

• Mengungkapkan

alternatif pemecahan

masalah yang

ditimbulkan oleh

keanekaragaman dan

perubahan

kebudayaan

berdasarkan potensi

lokal dan nasional

• Menentukan sikap

yang kritis terhadap

hubungan

keanekaragaman dan

perubahan

kebudayaan

• Mengembangkan sikap

toleransi dan empati

sosial terhadap

hubungan

keanekaragaman dan

perubahan

kebudayaan

• Kehidupan masyarakat

multikultural

Tidak ada komentar:

Posting Komentar